Masyarakat Kembali Diimbau Pakai Masker, Termasuk Saat di Keramaian

Kasus Covid-19 Naik, Warga Bandung Disarankan Pakai Masker

Kasus Covid-19 di Kota Bandung naik. Warga disarankan kembali memakai masker saat beraktivitas sehari-hari. Menurut data Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Bandung, hingga Senin (18/12/2023) ada 51 kasus konfirmasi aktif Covid-19 di Kota Bandung. Sekretaris Daerah Kota Bandung, Ema Sumarna, pun mengimbau masyarakat kembali waspada dan mengimbau agar warga menggunakan masker kembali saat beraktivitas sehari-hari. “Masalah Covid-19, […]

Masyarakat Kembali Diimbau Pakai Masker, Termasuk Saat di Keramaian

Masyarakat Kembali Diimbau Pakai Masker, Termasuk Saat di Keramaian

Masyarakat kembali diimbau disiplin memakai masker, termasuk saat di tengah keramaian atau kerumunan. Dengan demikian, pengunjung Masjid Raya Al Jabbar pun diharapkan mengenakan masker. Imbauan disipin pemakaian masker ini kembali disampaikan pemerintah sebagai bentuk kewaspadaan di tengah kenaikan kasus COVID-19 yang disebabkan varian baru COVID-19. Menurut Juru Bicara Kementerian Kesehatan, Mohammad Syahril, masyarakat diimbau kembali […]