DKM Masjid Raya Al Jabbar bersama MUI Gedebage Kota Bandung menggelar Ceramah Ba’da Subuh dan Ceramah Ba’da Dzuhur setiap hari. Terbuka untuk umum. Berikut ini […]
Pengertian Bulan Jumadil Awal dan Peristiwa Bersejarah di Dalamnya
Jumadil Awal (ﺟﻤاﺪ ﺍﻷﻭﻝ) adalah nama bulan kelima dalam kalender Hijriah. Disebut juga Jumadil Ula, Jumadil Awal merupakan bulan pertama yang menjadi awal datangnya musim […]
Cara, Syarat, dan Rukun Khotbah Jumat plus Doa Pembuka dan Penutup
Khotbah secara bahasa (Indonesia) artinya pidato (terutama yang menguraikan ajaran agama). Khotbah Jumat adalah pidato tentang takwa yang mengajak jamaah shalat Jumat untuk bertakwa atau […]
Masjid Raya Al Jabbar Gelar Pameran Buku Islami Sajabbar Islamic Book Fest
Masjid Raya Al Jabbar bekerja sama dengan penerbit Syaamil Qur’an menggelar pameran buku Islami (Sajabbar Islamic Book Fest) pada Jumat-Ahad. 1-3 Desember 2023. Lokasi pameran […]
4 Amalan Ahli Surga
Rasulullah Saw bersabda, ada empat amalan ahli surga, yakni menyebarkan salam, sedekah makanan, silaturahmi, dan sholat malam. عَنْ عَبْدِ اللهِ بْنِ سَلَامٍ قَالَ: لَمَّا قَدِمَ […]
5 Istilah Manusia dalam Al-Qur’an
Melalui firman-Nya yang terhimpun dalam Al-Qurán, Allah Swt menyebutkan lima istilah bagi manusia. Kelima istilah ini secara tekstual memiliki arti yang sama, yakni sama-sama manusia, […]
Al Jabbbar Gelar Istigosah dan Sholat Gaib untuk Syuhada Palestina
DKM Masjid Raya Al Jabbar menggelar istigosah atau doa bersama dan sholat gaib untuk syuhada Palestina bada sholat Jumat, 17 November 2023. Sejak konflik Israel-Palestina […]